Barang siapa mempelajari
Al-Qur’an
Maka akan bertambah nilainya
Barang siapa mempelajari ilmu
Fiqih
Maka akan bertambah
kecerdasannya
Barang siapa mempelajari ilmu hisab
Maka akan melimpah pemikirannya
Barang siapa mempelajari Bahasa
Arab
Maka akan bertambah lembut
perangainya
Dan barang siapa tidak dapat
menahan nafsunya
Maka ilmu tidak bisa memberi
manfaat padanya
Dan yang paling pertama dari
ilmu tersebut
Dan yang paling mulia
derajatnya,
paling tinggi kedudukannya,
paling mulia tujuannya:
Dia adalah Kitabullah ‘Azza
Wa Jalla
Yang padanya terdapat-ayat-ayat
yang pasti,
dan surat-surat yang diturunkan
Dia adalah cahaya, dan dia
adalah obat
Dan dia adalah hikmah…
Tertanda,
Al Imam Asy-Syafi’i -
Rahimahullah
source : http://miftach19.wordpress.com/2012/03/06/mutiara-wasiat-imam-syafii/
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
-
LAPORAN HASIL KUNJUNGAN KARIR DI Guna memenuhi tugas Bimbingan Konseling Kelas : XI IPA Nama Kelompok : 1. ...
-
H.M. Saiful Mujab, M.SI Beliau adalah guru yang selama ini telah memotivasi saya untuk tetap mencoba dalam berbagai hal, berkarya dan b...
-
Satu lagi grup band asal kota kembang Bandung menyemarakan belantika musik Indonesia. ST12, grup yang terdiri dari 4 personil, Pepep (Drum)...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar